WORSHIP NIGHT 9 (2021) GMS JABODETABEK - "GARMENT OF PRAISE"
[GARMENT OF PRAISE]
Ada kuasa dalam mengucap syukur! Ucapan syukur menyenangkan hati Tuhan sekaligus menjadi kebutuhan setiap orang percaya. Ada banyak alasan untuk mengeluh, namun pilihlah untuk selalu mengucap syukur. Alihkan pandangan Anda pada segala kebaikan Tuhan dan mulailah mengucap syukur. Tuhan Yesus rindu menyatakan perkara ajaib bagi kehidupan Anda!
Melalui Worship Night ini kami rindu setiap hati dapat memiliki gaya hidup mengucap syukur dan memuji Tuhan. Kami berdoa agar setiap orang yang melihat dan mendengar Worship Night ini merasakan kasih Tuhan dan disertai dengan lahirnya kerinduan untuk terus menaikkan ucapan syukur dan pujian kepada Tuhan kita, Yesus Kristus, di tengah berbagai keadaan hidup yang sedang terjadi.
Kami percaya, bukan suatu kebetulan bila Anda dapat menyembah, merasakan hadirat Tuhan, dan mendengarkan pesan Tuhan melalui Worship Night ini. Bila Anda diberkati, Anda dapat membagikan link Worship Night ini pada setiap orang yang membutuhkan, terutama bagi mereka yang Anda kasihi.
Layangkan kesaksian Anda kepada kami dengan menuliskannya pada kolom komentar di bawah ini atau Anda dapat mengirimkannya melalui Direct Message (DM) di Instagram kami. Kami percaya kesaksian Anda dapat menjadi berkat bagi setiap orang yang membacanya.
Jika Anda telah menerima Kristus sebagai Tuhan dan Juruselamat pribadi Anda, kami, Gereja Mawar Sharon rindu untuk menjadi keluarga rohani bagi pertumbuhan kerohanian Anda. Bila Anda belum memiliki komunitas rohani, mari bergabung bersama kami dalam komunitas kecil kami, yaitu Connect Group.
Anda dapat menghubungi kami melalui:
• Email: jakarta@gms.church
• WhatsApp: 0815-2120-080
• Facebook: @gmsjakartachurch & @gmstangerang
• Instagram: @gmsjakartabarat & @gmstangerang
• Twitter: @gmsjakarta
• Website: jakarta.mawarsharon.com/
Selama masa pandemi Covid-19, Connect Group akan diadakan secara online.
Kami sangat rindu untuk menyambut Anda secara langsung dan tidak sabar untuk melihat pertumbuhan rohani Anda.
Tuhan Yesus memberkati!
WORSHIP NIGHT #9 (2021) Playlist
“GARMENT OF PRAISE”
00:00:00 : Opening
00:00:20 : Glorify Thy Name
00:06:38 : Spontaneous Worship
00:10:45 : You Deserve The Glory
00:14:21 : Haleluya Bagi Anak Domba
00:16:41 : Menikmati Kasih
00:26:47 : Praise Him
00:33:34 : Rindu S’lalu
00:42:12 : Thank You, Lord
00:45:04 : B’ri Syukur, B’ri Puji (For All You’ve Done)
00:46:40 : Kutinggikan
00:49:38 : Lubuk Hati - GMS LIVE
00:52:18 : Khotbah Ps. Fuji Harsono "Praise More. Complain Less."
01:32:43 : Di Dalam Hadirat-Mu
01:39:53 : Open Worship
01:46:59 : Kupikirkan Semua Itu - GMS LIVE
01:50:58 : Doa Berkat
01:52:22 : Tuhan, Kau Gembala Kami - GMS LIVE
01:56:46 : Undangan Kami Bagi Anda
GEREJA MAWAR SHARON JABODETABEK
Making Disciples, Transforming Lives
Mau join connect grup, tp msh bergumul.
Murni menampilkan kristus
Meridiiing 😂😂😂😂👍👍👍
Amen,,Haleluya sangat diberkati,,terimakasih TUHAN YESHUA..🙏🔥🔥🔥🙏
Bagus worshipnya tp WL cowoknya sering maksa nada tinggi sedikit mengganggu
Shalom.. ini stiap hari apa?
Shalom Kak Linda, Worship Night akan ada di setiap bulan hari Jumat di minggu terakhir. Tuhan memberkati 🙏🏻😇
Bless the name of Jesus 🙏🙏
Puji Tuhan ...penyembahan yg sangat memberkati .
God bless u 🙏🙏 from the Philippines 🇵🇭
Terima kasih.. walau dr denominasi gereja yg lain tp kt 1 tubuh Kristus ya..hadirat Tuhan terasa sekali.. lagu2 pujian penyembahannya serta khotbahnya sangat memberkati.. ditunggu WN selanjutnyaa.. GBU all
Saya tunggu update worship night 10, semoga bisa jadi program worship yg selalu diadakan/diupdate di youtube GMS Jakarta setiap minggu yaa, Jbu 😊🙏
Video worship yg selalu ditunggu2 dan disukai bangetttss. Suka semua dr 1-9. Pujian penyembahan yg diurapi dan memiliki kedalaman keintiman dg Tuhan. Gak hy sekedar nyanyi doang tp bnr2 deep worship 👍. Sgt mendukung adanya WN ini.. sgt memberkati.. biar Tuhan pakai para worshippers ini.. Tks & GBU all🙏🙏🙏
Ini aku Tuhan, pakai Aku.....
Sy sangat diberkati dgn WN....sy menunggu WN yg ke 10....kpn tayangnya....doa saya semua pembawa acara ini dipakai dan diberkati Tuhan Yesus Kristus....🙏🙏🙏
Biarlah urapan Tuhan ada di setiap penyembahan kita kepadaNya..kita semakin kuat dan percaya bahwa Tuhan yg kita sembah adalah Allah yg hidup.
Puji Tuhan🙏🙏🙏
dari jateng, shallom Tuhan Yesus memberkati ❤️🙏
blessed
💛💛
09.02.2021 (23.27 wib) tetap berjalan dan akan sll berjalan bersama YESUS KRISTUS yg sangat baik dlm kehidupan-ku dan keluarga-ku 😇
Shallomm Siap gabung saudaraku..
Pujian, penyembahan dan penyampaian kotbah yang sangat memberkati saya. Terpujilah Tuhan Yesus
Menjadi seseorang yg suka mengucap syukur mengucap syukur suatu perintah..2 Timotius..
Ku menyembahMu dng segenap hatiku 🙏🙏
Haleluya haleluyaaaa
" ya kumenikmati HadiratMu pagi in...
Hadirat-Mu Tuhan kurasakan ...
Saat indah ku berhadapan dng-Mu...
Shallommmm Siap gabung tuk menyembahMu Bapa...
Bangun gereja didesa, selamatkan jiwa yg luar Tuhan, menyenangkan hati Tuhan Yesus.
Shallommm siap gabung untuk menyembahMu Bapa..
I'm so blessed🙏
Shalom pastor puji &team Saya sangat diberkati dengan adanya worship night. Kalau boleh tau setiap hari apa yaa Ada ibadah worship night? Sebab saya slalu ketinggalan. Saya merasakan Hadirat Tuhan Disaat saya saat teduh dan mendengarkan pujian yang dibawakan team. Thank you pastor puji &team Tuhan Jesus memberkati🙏
@GMS Jakarta trima kasih buat information nya, kebetulan sekali saya berdomisili di USA (Atlanta) Tuhan Jesus memberkati
Shalom Maria Gunawan, Worship Night diadakan sebulan sekali disetiap akhir bulan. Jangan lewatkan Worship Night 10 "First Love", Jumat, 26 Februari 2020 - Pukul 19.30 WIB, di youtube kami GMS Jakarta. Sampai jumpa dalam hadirat Tuhan. God bless you.
shalom.. trima kasih pujiannya sgt memberkati. maaf mau tanya ttg teknis.. tools yg digunakan saat close up vocalist pake cam dan lensa apa? thank u
Semangat dalam Yesus❤
Doakan sy sekeluarga kena covid ,dan butuh financial breakthrouh
Sangat terberkati.. ada Kak Frangky Kuncoro, Salam dari solo..
Terberkati sekali 🙏
Salamat . From GenSan City Philippines
❤️
Puji Tuhan..walaupun saya hanya mengikuti lewat media ini,sy merasakan hadirat Tuhan 🙏 Bantu dalam doa saat skrg sy mengalami masalah dlm hbgn dgn suami sy..sy merasa hbgn kami hanya sebatas suami istri dan karna terikat sj..bantu doa spy hbgn kami dipulihkan,saling menyayangi satu sama yg lain begitu jg dgn keluarga kami.Terimakasih 🙏😇
Great sermon
Im so blessed
Praise the Lord....a beautiful song...I like it...Glory by Your Name...halleluyah. Thank you Lord...
Terima kasih pastor dan team sangat diberkati.. Mohon doa untuk ibu saya yang senang sakit saya kurang tau apakah dia sakit jiwa atau dirasuki roh jahat sehingga dia bersikap memberontak dan berteriak teriak.. Mohon doanya sehingga dia bisa tenang dan dama sejahtera Tuhan menuntut ibu saya.
Sumtera utara saya ada dsini menikmati kasihMu Yesus Tuhan
Sertai km Yesus dimana pun kami ada mendengarkan firman Mu berkati mereka bertugas sebagai pengantara km dan Engkau Yesus yang tak pernah lelah
Praise the Lord
Setelah mendengarkan firman, sekarang walaupun saya sakit selama 5 hari, saya akan mengubah cara pandang tuk selalu bersyukur dalam segala keadaan sehingga tidak menyalahkan diri sendiri. Lagu penutup saya amin. Terima kasih. Tuhan Yesus memberkati pelayanan tim.
such a great session! listening to this while doing my work makes me feel calm and focus. God bless you all.
Sungguh bersyukur n terimakasih ada acara worship online spt ini, sy dengar sering diulang2 jg gak bosan2, luar biasa, andai saja gereja2 lain bisa spt ini juga worshipnya,,, terima kasih team GMS..... love you all..... God bless..
Saya minta tolong di doakan agar saya dapat memperoleh pekerjaan yang sesuai dengan kehendak Tuhan amin
Saya hanya bisa bilang Terima kasih Tuhan.. Tuhan Yesus sangat baik. Terima kasih untuk pujian penyembahan dan Firman Tuhan yang disampaikan pada kesempatan ini. Sungguh.. Sungguh.. Sungguh menguatkan saya. Disaat saya ada dalam situasi yang sulit.. Saya harus tetap menaikkan ucapan syukur kepada Tuhanku Yesus Kristus, sebab DIA sangat baik. Terima kasih untuk semua tim worship night gms jabodetabek untuk pelayanannya. Tuhan Yesus memberkati 🙏
Aku diberkati melalui Pujian Penyembahan yg dinaikan. all the glory to Jesus, Amin
Terima kasih GMS karena sudah membawa kami semua masuk ke dalam hadirat Tuhan .. We are so thankful to be His people .. Gbu 🙏
Terima Kasih atas firman Tuhan, sangat di berkati terima kasih pastor Fuji Harsono Dan team.Tuhan memberkati semua pelayanan Membawa berkat kepada byk orang🙏
Segala Kemuliaan bagi Tuhan..!! Hadirat Tuhan penuh dlm Pujian Penyembahan yg keluar dari hati yg tulus dan murni ..❤️❤️ Saya sangat diberkati dgn tayangan Worship Night ini...😇🙏 Tuhan memberkati menjadi berkat bagi siapapun 😇😇🛐🙏🔥🔥
Powerful message!!❤️❤️❤️ thank you 🙏🇨🇦
Praise the Lord..
Trimakasih buat Tuhan Yesus yang sudah memberkati team pelayanan ini. Sangat memberkati
Sangat diberkati dgn Pujian & Penyembahan yg dinaikkan kpd TUHAN, pd setiap acr GMS WN & juga Firman TUHAN yg disampai kan oleh Ps. Fuji. *Segala Kemuliaan Bagi Nama TUHAN* GOD bless you all 🙏
Kubersyukur mempunyai Bapa yang sangat baik.. praise you Father God.. You are worthy to be praise.. haleluya.. 🙏
Hadirat-Mu Tuhan kurasakan, Kekudusan-Mu Bapa penuhiku.... Praise the Lord Almighty name... 😇😇😇
Yesus is the best🙏
Terimakasih, kami sangat terberkati melalui pujian penyembahan ini. Gbu
Thank you lord🙏👍
Tolong bantu doa buat saya yg masih saja melakukan dosa seperti tahun lalu,saya ingin sekali meninggalkan dosa ini ingin sekali bertobat..tolong kiranya ps fuji bisa membinging saya dalam doa 😭😭😭
Whorship night itu tiap hari apa dan jam berapa Kalau live
Doakan saya yang sedang mengalami kesulitan dan kekecewaan dalam pekerjaan, dalam pertemanan maupun dalam keuangan. Doakan agar Tuhan selalu memberikan kekuatan dan harapan tetap tinggal dalam Dia. Tuhan Yesus memberkati
Amin
Wow wow .... Yesus mempesonaku more and more each day .... FirmanNya pas banget ... mulai mengeluh krn pandemi yg semua jd stand by , belum ganti hari Tuhan langsung ingetin ... hop , stop complain !! Thank Lord , Kau terlalu sayang aku .... buat Mawar Sharon thank so much sudah jadi saluran berkat buat kami ... kiranya Tuhan jadi kan GMS dimanapun juga jadi alatNya utk bawa makin banyak jiwa terima Yesus sebagai Juruselamat . Jbu all
Tuhan memberkati Ps. Fuji & team Worship Night. 🙏🙏
Worship yang selalu kutunggu-tunggu,trimakasih Tuhan ,segala hormat pujian hanya bagi-Mu🙏😇
Teks lagu nya kok salah ya,.
HALELUYA 😇
Sangat memberkati
Syalom
Shalom slmt pg PS Fuji dan Team.......pujian dan penyembahan dan Firman yg di sampaikan , memberkati Nike Sukses selalu dlm pelayanan dan keluarga berkatnya berlimpah 2.....TYM
Turut diberkati~Kuala Lumpur, Malaysia; 6.30 pagi
Trimakasih atas pelayanannya melalui puji pujian ini saya sgt terberkati trimakasih.Tuhan Yesus memberkati amin.
Tiada kata bosan untuk menikmati hadirat Tuhan. Tapi selalu ada celah untuk kami anakmu untuk lepas dari rasaya syukur karena kasihmu yang tertutup oleh pergumulan kami. Sebab itu kuatkan hati kami diatas iman. Jaga iman kami hingga kami bisa bersyukur penuh. Amin.
Tuhan Yesus baik banget🔥....
Talenta yang luar bisa, jika di salurkan tuk memuliankan nama Tuhan saja. Pujian yg menghipnotisku tuk lebih bersukacita lewat hadiratMu dengan pujian2 ini. Pulihkanku dlm keadaan yg sesulit apapun ya Tuhan. Kurindu masuk dlm hadiratMu Tuhan. Trimakasi tim GMS tuk worship ini. Gbu tuk pelayanan ini
Therefore go and make disciples of all nations, baptizing them in the name of the Father and of the Son and of the Holy Spirit, and teaching them to obey everything I have commanded you. And surely I am with you always, to the very end of the age.(Matthew 28:19-20) Shalom dari gereja warta.Gii-SF.org di San Francisco California!
Sangat Memberkati, Harus Selalu Bersyukur 😊.
Akhirnya upload lagi,Tuhan berkati!
Wow cwek yg worship leader, suaranya boooo mirip2 whitney houston y, maybe ud 7 ?😲👏
kiranya worship night selalu ada pada tahun ini sebagai tahun pujian.. sehat semua.. Tuhan Yesus Memberkati setiap kita..
Thanks GMS Jakarta utk acara Ini.. biar memberkati bnyk org dan msk dalam hadirat Allah 👍👍
Puji Tuhan, hadirat Allah bisa.dirasakan sekalipun lewat online.... Tolong bantu doa bt suami.saya agar Tuhan jamah sakit dibagian perutnya...Puji Tuhan nama Tuhan di muliakan..mkasih Jbu
Puji Tuhan, His presence is heaven for us who believe in JESUS 😇
Bless the name of Jesus 🙏🙏
Segala pujian hormat kemuliaan dan syukur hanya bagi mu Tuhan.Rasakan hadirat mu Tuhan,Shalom@GMS and team.GBless🙏 amin.
Ketika kita membuka hati, lawat Tuhan sungguh luar biasa, menjadikan hati tenang & damai. Thanks for worship night malam ini, Kasih & KuasaNya sungguh bekerja. Gbu all
Shaloom, PS Fuji dan Para Tim nya, Trima kasih Atas puji pujian serta firman Nya dengan Selalu bersyukur dan datang kehadirat nya Memuji menyembah dan Memuliakan Tuhan Yesus, Amin Tuhan Yesus memberkati Kita semua,God bless you all 👍🙏🙏🙏😇😇
Shalom selamat malam selamat menikmati berkat penguraban masa depan baru nafas baru untuk kami dan semua orang yang percayakan tuhan yesus sebagai juruselamat nya Amen 🙏🙏
His presence is heaven to us 💞
So blessed to be able to listen to this. GOD is amazing, padahal saya bukan org Jakarta. Tuhan bawa ku dengar ajaran dan teguran hari ini.
"DAMAI, TENANG, TEDUH, TENTRAM, TEGUH"
Amin...amin...amin.